Official Website Kementrian Ekonomi Kreatif BEM ITS
Berperan untuk membantu mewujudkan BEM ITS mandiri financial dan memfasilitasi ekosistem kewirausahaan di ITS sekaligus pusat informasi kewirausahaan bagi seluruh KM ITS.
Tentang Kami
Kementerian Ekonomi Kreatif bergerak untuk mendukung proses realisasi dalam berkolaborasi kepada substansi kewirausahaan mahasiswa dan lembaga ITS. Bertujuan sebagai wadah bagi mahasiswa, meningkatkan minat berwirausaha mahasiswa ITS serta mampu mengaplikasikan jiwa entrepreneur untuk mencapai target finansial BEM ITS.
Database Kewirausahaan
Berikut adalah 30 Database Kewirausahaan terbaik yang kami tampilkan. Mulai dari kategori Jasa, Teknologi, hingga Food & Beverages.
-
-
-
Smart IOT Develompent Product
start up yang mengembangkan Smart IOT (Internet of Things) sistem untuk solusi berkepanjangan dengan beberapa produk yakni include-C19, Incrane system, dan fitur pendukung lainnya. -
-
-
-
Hampers | Scented Candle | Giftbox Sidoarjo
🤍Homemade 100% 🎁Bouquet • Hampers/giftbox • Scented Candle • Reed Diffuser 📍Buduran, Sidoarjo 📦Order? Click link below⬇️ linktr.ee/gafagift -
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Jasa Pembuatan Website
Menawarkan jasa untuk pembuatan website dengan dua paket yaitu paket bisnis dan paket enterprise. Follow fore more info -
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
DELIVERY OJEK & KURIR LAMONGAN
Menawarkan jasa untuk mengantarkan barang, mengambil barang, ojek, pesan makanan, dan belanja di kota lamongan -
-
-
-
Penyewaan Drone dan Pilot
Penyewaan untuk videografer melalui drone + pilot untuk event, survei, proyek, mapping, monitoring, dll. -
-
-
-
Hampers | Scented Candle | Giftbox Sidoarjo
🤍Homemade 100% 🎁Bouquet • Hampers/giftbox • Scented Candle • Reed Diffuser 📍Buduran, Sidoarjo 📦Order? Click link below⬇️ linktr.ee/gafagift -
-
-
-
-
-
-
-
-
Kedai Kopi Kū’ai Coffee
Menyediakan berbagai menu kopi, tea, snack, dan makanan yang berlokasi di (jl. panglima polim raya no 1a) -
-
Program Kerja
Kegiatan Pendataan Kewirausahaan KM ITS adalah sebuah database yang berisi informasi tentang kegiatan dan usaha bisnis yang dilakukan oleh Mahasiswa ITS.
ITS CREATOR merupakan kegiatan pemberian informasi dan wawasan kewirausahaan serta pengenalan karya kewirausahaan mahasiswa ITS melalui platform media sosial dan website kepada pihak internal maupun eksternal ITS
Latihan Keterampilan Mahasiswa Wirausaha (LKMW) merupakan kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas mahasiswa ITS pada bidang wirausaha guna mempersiapkan ITS menuju Entrepreneur University
Kegiatan berbentuk forum diskusi yang ditujukan untuk melakukan koordinasi dan kolaborasi antar stakeholder kewirausahaan ITS untuk membahas ranah kerja serta evaluasi dan saran dalam bidang kewirausahaan di ITS.
Economic Inspiring Seminar (EIS)
adalah kegiatan yang diselenggarakan untuk membantu melakukan branding pada umkm melalui seminar yang ditujukan ke masyarakat dan mahasiswa yang memiliki produk UMKM dan yang lain .
Entrepreneurial Training (ET) adalah kegiatan pelatihan kewirausahaan yang berkelanjutan dengan sasaran KM ITS untuk membantu mengembangkan sistem kewirausahaan mahasiswa ITS serta persiapan kompetisi bisnis di tingkat nasional.
Grand Design Kewirausahaan, yaitu arahan untuk lembaga organisasi KM ITS yakni BEM ITS, BEM F ITS, HMD ITS, dan Unit Kegiatan Mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember dalam merancang kebijakan pelaksanaan kegiatan kewirausahaan.
PAMMITS (Pasar Malam Minggu ITS) adalah acara yang dirancang untuk KM ITS dengan tujuan untuk mewadahi pengembangan ilmu kewirausahaan melalui berbagai aktivitas dan hiburan seperti bazaar, hiburan permainan interaktif, dan penampilan dari masing masing BEM Fakultas.
Agenda Kegiatan
Dokumentasi
Economic Inspiring Seminar 2023
LKMW 2023
Talkshow Jangkau PTN
Try Out Jangkau PTN
Ekraf News & Article
EKRAF Bicara
Haloo KM ITS, Kesulitan dalam mencari pemateri untuk event kewirausahaan?, EKRAF BEM ITS dapat membantu untuk mencari stakeholder terkait baik dari pemateri mahasiswa ITS ataupun dari luar. Untuk info lebih lanjut silahkan klik tautan berikut.